Selasa, 14 Mei 2013

Profesi Dan Sertifikasi Dibidang TI


1.  IT Programmer
Job description : Tanggung jawab pada profesi ini adalah ambil bagian dalam pengembangan dan integrasi perangkat lunak. Mengembangkan secara aktif kemampuan dalam pengembangan perangkat lunak.  
Kualifikasi 
-Lulusan S1 Teknologi Informasi. 
-Menguasai PHP, Java, OOP, MySQL, VB. NET/C#, C++. 
-Pengalaman min 2 tahun. 
-Mampu berbahasa inggris aktif, lisan maupun tulisan. Usia 20-30 tahun. 
-Mampu melakukan Presentasi. 
-Dapat bekerja dalam Tim.

2. Operator Komputer
Kualifikasi :
-Pendidikan D-3 jurusan komputer
-Mampu menginstal sistem aplikasi & sistem operasi komputer
-Mampu merakit komputer dan mengerti dasar jaringan komputer
-Mampu menginstalasi jaringan Komputer
-Terbuka untuk Fresh Graduate atau masih menjalani perkuliahan
-Lugas, cekatan, jujur dan Mampu bekerjasama baik secara individu maupun dalam tim

3. Administrator
Kualifikasi :
-Memahami konsep dan desain infrastruktur jaringan dan troubleshooting-nya
-Mamahami setting dan instalasi tentang perangkat aktif jaringan seperti router, switch, hub, firewall dll.
-Menguasai secara mendalam salah satu atau beberapa platform / network operating system untuk membangun suatu domain yang aman dan terintegrasi, contohnya seperti “Active Directory” untuk platform windows.
-Menguasai secara mendalam tentang instalasi, setting dan troubleshooting PC dan server yang bisa digunakan dalam infrastruktur jaringan seperti domain controller, proxy, filrewall, mailserver, DNS dll.
-Menguasai secara teknis dan praktis mengenai keamanan jaringan / system

4. Network Administrator
Job description : Tugas dan tanggung jawab antara lain maintain dan perawatan jaringan LAN. Archive data. Maintain dan perawatan computer

Kualifikasi :
-D3 / S1 bidang Ilmu Komputer. 
-Usia 25-30 tahun. 
-Pengalaman di bidang IT Network / Network Administrator 2-3 tahun. 
-Memahami LAN, WAN, Mailserver, PDC/BDC, Linux / Free BSD. 
-Menguasai Linux Redora Server. 
-Menguasai secara mendalam win2000 administration tool. 
-Mengikuti perkembangan TI terkini. 
-Memiliki motivasi kerja yang tinggi, energik, dan kreatif. 
-Mampu berbahasa inggris 

5. Programmer Staff 
Kualifikasi :
Pria, Usia maks. 30 tahun.
-Pendidikan min. S1 IT, Komputer.
-Memiliki pengalaman min. 1 tahun di bidang yang serupa.
-Memiliki algoritma pemograman yang kuat.
-Memiliki pengetahuan tentang HTML, XHTML, CSS, Java Script, JQuery.
-Pernah membangun sistem dengan menggunakan CMS Drupal.
-Memiliki pengetahuan mengenai database (DDL, DML, DQL, Trigger, Procedure)
-Mengerti GL

Jenis-jenis sertifikasi :
1. Sertifikasi Microsoft :
-MCP (Microsoft Certified Professional), Sertifikasi dasar yang diperoleh dengan mengambil 1 ujian mengenai Operating System atau Software Aplikasi.
-MCDST(Microsoft Certified Desktop Support Technician), Keahlian dasar untuk mendukung end-user dalam troubleshooting software dan hardware. Sertifikasi inicocok untuk Help Desk Technician, Customer Support Representative, PCSupport Specialist, atau Technical Support Representative.

2. Sertifikasi Oracle :
-Oracle Certified DBA Associate, dengan sertifikasi pada jenjang ini sesorang dianggap memiliki pengetahuan dasar yang memungkinkan mereka bekerjasebagai anggota yunior dalam sebuah tim yang terdiri dari administrator databaseatau pengembang aplikasi.
-Oracle Certified DBA Professional, sertifikasi ini ditujukan bagi pemegangsertifikasi jenjang Associate yang ingin meningkatkan penguasaan teknologiOracle dalam administrasi database. Pada jenjang ini kandidat yang berminat jugadapat mengambil ujian tambahan untu untuk spesialisasi manajemen databaseOracle pada lingkungan sistem operasi Linux.

3. Sertifikasi Cisco :
-Cisco Certified Network Associate (CCNA), merupakan fondasi awal untuk menapaki jenjang sertifikasi yang lain. Pemegang sertifikasi ini diharapkan sudah profesional dalam hal menginstall, mengkonfigurasi, dan mengoperasikan jaringan LAN atau WAN untuk jaringan kecil (100 client/PC atau kurang).Sementara bagi yang mengambil spesialisasi di bidang network design.Kesempatan kerja bagi pemegang sertifikasi ini umumnya adalah network administrator.
-Cisco Certified Network Professional (CCNP), Pada jenjang ini pemegangsertifikasi dianggap telah ahli dalam hal menginstall, mengkonfigurasi, sertamemecahkan permasalahan LAN atau WAN dengan skala yang lebih luas (100 -500 client/PC). Untuk mencapai jenjang ini peserta harus mengikuti empat jenisujian, seperti membangun internetwork, multilayer switch network, remote accessnetwork, dan troubleshooting.

4. Sertifikasi SUNSun :
1.Sun Certified Programmer
2.Sun Certified Developer
3.Sun Certified Architect

5. Sertifikasi Novell (Untuk Linux)
Jenis-jenis Sertifikasi Novell :
1. Novell Certified Linux Professional ( Novell CLP ).
2. Novell Certified Linux Enginer ( Novell CLE ).
3. Suse Certified Linux Professional ( Suse CLP ).

Profesi Dan Sertifikasi Dibidang TI


1.  IT Programmer
Job description : Tanggung jawab pada profesi ini adalah ambil bagian dalam pengembangan dan integrasi perangkat lunak. Mengembangkan secara aktif kemampuan dalam pengembangan perangkat lunak.  
Kualifikasi 
-Lulusan S1 Teknologi Informasi. 
-Menguasai PHP, Java, OOP, MySQL, VB. NET/C#, C++. 
-Pengalaman min 2 tahun. 
-Mampu berbahasa inggris aktif, lisan maupun tulisan. Usia 20-30 tahun. 
-Mampu melakukan Presentasi. 
-Dapat bekerja dalam Tim.

2. Operator Komputer
Kualifikasi :
-Pendidikan D-3 jurusan komputer
-Mampu menginstal sistem aplikasi & sistem operasi komputer
-Mampu merakit komputer dan mengerti dasar jaringan komputer
-Mampu menginstalasi jaringan Komputer
-Terbuka untuk Fresh Graduate atau masih menjalani perkuliahan
-Lugas, cekatan, jujur dan Mampu bekerjasama baik secara individu maupun dalam tim

3. Administrator
Kualifikasi :
-Memahami konsep dan desain infrastruktur jaringan dan troubleshooting-nya
-Mamahami setting dan instalasi tentang perangkat aktif jaringan seperti router, switch, hub, firewall dll.
-Menguasai secara mendalam salah satu atau beberapa platform / network operating system untuk membangun suatu domain yang aman dan terintegrasi, contohnya seperti “Active Directory” untuk platform windows.
-Menguasai secara mendalam tentang instalasi, setting dan troubleshooting PC dan server yang bisa digunakan dalam infrastruktur jaringan seperti domain controller, proxy, filrewall, mailserver, DNS dll.
-Menguasai secara teknis dan praktis mengenai keamanan jaringan / system

4. Network Administrator
Job description : Tugas dan tanggung jawab antara lain maintain dan perawatan jaringan LAN. Archive data. Maintain dan perawatan computer

Kualifikasi :
-D3 / S1 bidang Ilmu Komputer. 
-Usia 25-30 tahun. 
-Pengalaman di bidang IT Network / Network Administrator 2-3 tahun. 
-Memahami LAN, WAN, Mailserver, PDC/BDC, Linux / Free BSD. 
-Menguasai Linux Redora Server. 
-Menguasai secara mendalam win2000 administration tool. 
-Mengikuti perkembangan TI terkini. 
-Memiliki motivasi kerja yang tinggi, energik, dan kreatif. 
-Mampu berbahasa inggris 

5. Programmer Staff 
Kualifikasi :
Pria, Usia maks. 30 tahun.
-Pendidikan min. S1 IT, Komputer.
-Memiliki pengalaman min. 1 tahun di bidang yang serupa.
-Memiliki algoritma pemograman yang kuat.
-Memiliki pengetahuan tentang HTML, XHTML, CSS, Java Script, JQuery.
-Pernah membangun sistem dengan menggunakan CMS Drupal.
-Memiliki pengetahuan mengenai database (DDL, DML, DQL, Trigger, Procedure)
-Mengerti GL

Jenis-jenis sertifikasi :
1. Sertifikasi Microsoft :
-MCP (Microsoft Certified Professional), Sertifikasi dasar yang diperoleh dengan mengambil 1 ujian mengenai Operating System atau Software Aplikasi.
-MCDST(Microsoft Certified Desktop Support Technician), Keahlian dasar untuk mendukung end-user dalam troubleshooting software dan hardware. Sertifikasi inicocok untuk Help Desk Technician, Customer Support Representative, PCSupport Specialist, atau Technical Support Representative.

2. Sertifikasi Oracle :
-Oracle Certified DBA Associate, dengan sertifikasi pada jenjang ini sesorang dianggap memiliki pengetahuan dasar yang memungkinkan mereka bekerjasebagai anggota yunior dalam sebuah tim yang terdiri dari administrator databaseatau pengembang aplikasi.
-Oracle Certified DBA Professional, sertifikasi ini ditujukan bagi pemegangsertifikasi jenjang Associate yang ingin meningkatkan penguasaan teknologiOracle dalam administrasi database. Pada jenjang ini kandidat yang berminat jugadapat mengambil ujian tambahan untu untuk spesialisasi manajemen databaseOracle pada lingkungan sistem operasi Linux.

3. Sertifikasi Cisco :
-Cisco Certified Network Associate (CCNA), merupakan fondasi awal untuk menapaki jenjang sertifikasi yang lain. Pemegang sertifikasi ini diharapkan sudah profesional dalam hal menginstall, mengkonfigurasi, dan mengoperasikan jaringan LAN atau WAN untuk jaringan kecil (100 client/PC atau kurang).Sementara bagi yang mengambil spesialisasi di bidang network design.Kesempatan kerja bagi pemegang sertifikasi ini umumnya adalah network administrator.
-Cisco Certified Network Professional (CCNP), Pada jenjang ini pemegangsertifikasi dianggap telah ahli dalam hal menginstall, mengkonfigurasi, sertamemecahkan permasalahan LAN atau WAN dengan skala yang lebih luas (100 -500 client/PC). Untuk mencapai jenjang ini peserta harus mengikuti empat jenisujian, seperti membangun internetwork, multilayer switch network, remote accessnetwork, dan troubleshooting.

4. Sertifikasi SUNSun :
1.Sun Certified Programmer
2.Sun Certified Developer
3.Sun Certified Architect

5. Sertifikasi Novell (Untuk Linux)
Jenis-jenis Sertifikasi Novell :
1. Novell Certified Linux Professional ( Novell CLP ).
2. Novell Certified Linux Enginer ( Novell CLE ).
3. Suse Certified Linux Professional ( Suse CLP ).